
Di lingkungan kerja, anda pasti
pernah menemui rekan kerja yang justru merusak kinerja tim. Pahamilah informasi
berikut ini agar anda tahu cara menghadapinya.
Setiap orang memiliki sifat baik
dan buruk yang biasanya terbawa dari keluarga dan sudah terbentuk sejak kecil.
Sifat dan karakter seseorang akan berpengaruh kepada kehidupan sehari-hari,
termasuk lingkungan kerja. Sebagai pekerja profesional, anda harus mengenal
berbagai karakter teman kerja anda. Tidak ada salahnya jika anda mempelajari
karakter...